
Desersi: Menembus Rimba Raya Kalimantan
REVIEW BUKU
Oleh: Ahmad Sunjayadi
Judul : Desersi: Menembus Rimba Raya Kalimantan
Judul Asli : Borneo van Zuid naar Noord
Penulis : M.T.H. Perelaer
Penerjemah : Helius Sjamsuddin
Penerbit : Kepustakaan Populer Gramedia, 2006
Tebal : xiv + 286 halaman
Desersi. Istilah...

LUPER AGAU ININ: PAHANTERAN DARI DESA PULAU KALADAN
Dalam suasana wabah covid-19, Kalimantan Tengah secara khusus masyarakat Dayak Ngaju yang berada di aliran sungai Kapuas, Barito dan Kahayan, telah kehilangan seorang tokoh tua yaitu Basir Upu Luper Agau...